Fisiohome

May 2024

Ketahui 7 Makanan untuk Nyeri Tumit dan Pantangannya

Mengenali berbagai makanan untuk nyeri tumit dan pantangannya adalah hal yang sangat penting bagi para penderita plantar fasciitis. Olahan yang mereka konsumsi tidak boleh sembarangan karena bisa menyebabkan penyakit semakin parah bahkan berbahaya. Penyebab nyeri tumit sendiri cukup beragam, berbagai olahan yang dikonsumsi juga bisa menjadi salah satunya. Namun dengan pengobatan tepat seperti fisioterapi dan […]

Ketahui 7 Makanan untuk Nyeri Tumit dan Pantangannya Read More »

Strategi Posisi Tidur yang Nyaman untuk Frozen Shoulder

Posisi tidur yang nyaman berperan penting dalam memulihkan kondisi frozen shoulder. Frozen shoulder atau capsulitis adhesiva merupakan suatu kondisi di mana bahu akan mengalami nyeri atau kekakuan. Hal ini terjadi karena peradangan atau penumpukan jaringan parut di sekitar sendi bahu. Salah satu faktor yang akan memperburuk gejala atau memperlambat pemulihan yaitu posisi tidur tidak terlalu

Strategi Posisi Tidur yang Nyaman untuk Frozen Shoulder Read More »

Pantangan dan Makanan untuk Penderita Saraf Terjepit Berikut

Bagi para penderita saraf terjepit tentunya selalu merasa kurang nyaman dalam menjalani aktivitas sehari-hari karena memengaruhi kinerja otot dan tulang. Jadi, setiap garakan para penderita seringkali merasa terbatas karena kondisi tersebut. Salah satu kondisi terparah ketika seseorang menderita penyakit ini yaitu ketika seluruh area tubuh merasakan nyari. Hal yang paling mengkhawatirkan dari kondisi ini yaitu

Pantangan dan Makanan untuk Penderita Saraf Terjepit Berikut Read More »

Teknik Elektro Akupunktur untuk Terapi Stroke Sebelah Kiri

Bagi pasien stroke terutama yang terserang pada otak kiri, teknik elektro akupunktur dapat digunakan untuk meningkatkan prognosis pasien yakni pemulihan mobilitas pada anggota tubuh yang rusak. Seiring berjalannya waktu, metode ini semakin banyak digunakan untuk rehabilitasi stroke karena memiliki segudang manfaat, mulai dari membantu penderita agar lebih leluasa bergerak, sampai menghilangkan rasa kaku. Rencana Penyembuhan

Teknik Elektro Akupunktur untuk Terapi Stroke Sebelah Kiri Read More »

Perawatan Patah Tulang Selangka dengan Posisi Tidur Terbaiknya

Perawatan patah tulang selangka juga dikenal sebagai fraktur klavikula merupakan salah satu jenis cedera tulang yang paling umum terjadi. Tulang panjang yang terletak di bagian depan atas dada, menghubungkan tulang dada (sternum) dengan tulang belikat (scapula). Posisi ini membuat tulang selangka rentan terhadap benturan dan tekanan, sehingga patah tulang selangka sering terjadi dalam berbagai situasi,

Perawatan Patah Tulang Selangka dengan Posisi Tidur Terbaiknya Read More »

Pentingnya Jasa Fisioterapi Lansia Demi Kesehatan Masa Tua

Jasa fisioterapi lansia merupakan layanan kesehatan yang bertujuan untuk membantu manula atau para lanjut usia dalam mempertahankan, memulihkan serta meningkatkan fungsi fisik. Hal tersebut karena dengan bertambahnya usia, tentu koordinasi tubuh sudah mulai berkurang. Dengan bertambahnya usia, tubuh manusia mengalami berbagai perubahan yang bisa memengaruhi mobilitas, keseimbangan, dan kekuatan otot. Fisioterapi menjadi solusi efektif untuk

Pentingnya Jasa Fisioterapi Lansia Demi Kesehatan Masa Tua Read More »

Kegiatan Penunjang Latihan Terapi Stroke Sebelah Kiri di Rumah

Memahami kegiatan ringan penunjang latihan terapi stroke misalnya di sebelah kiri tentu merupakan hal yang sangat wajib untuk Anda lakukan apalagi beberapa latihan dengan tersebut bisa dilakukan secara mudah dan tentunya efektif di dalam rumah. Seperti yang telah dipahami stroke adalah salah satu kondisi medis yang paling umum dan dapat menyebabkan dampak sangat signifikan pada

Kegiatan Penunjang Latihan Terapi Stroke Sebelah Kiri di Rumah Read More »

Fisioterapi Bagi Penyandang Disabilitas di Rumah dan Manfaatnya

Fisioterapi bagi penyandang disabilitas perlu diperhatikan kehadirannya karena memberikan manfaat luar biasa. Fisioterapi adalah salah satu bidang ilmu kesehatan yang terfokus pada pemulihan dan pemeliharaan fungsi gerak tubuh. Mulai dari alat gerak tubuh apapun, fungsi tubuh, dan lain sebagainya dapat dipelihara agar kembali normal menggunakan teknik terapi. Tentunya dalam melakukan terapi dilakukan oleh terapis profesional.

Fisioterapi Bagi Penyandang Disabilitas di Rumah dan Manfaatnya Read More »

Cara Melamar Kerja Fisioterapis Profesional dan Keuntungannya

Sebelum bekerja, maka Anda wajib tahu bagaimana tata cara melamar kerja fisioterapis profesional. Sebab, fisioterapis menjadi salah satu bidang pekerjaan yang cukup menjanjikan. Maka tidak heran jika beberapa orang mengambil pekerjaan ini sebagai pilihan pekerjaan tetap. Tugas seorang fisioterapis ini memang tidak mudah. Tugas utamanya yakni merehabilitasi tulang, otot, persendian, hingga saraf manusia. Memang menjadi

Cara Melamar Kerja Fisioterapis Profesional dan Keuntungannya Read More »

Peran Fisioterapi Saat Pundak Terasa Berat dan Penyebabnya

Pengetahuan mengenai fisioterapi saat pundak terasa berat menjadi penting untuk diketahui. Hal tersebut karena bahu menjadi bagian tubuh yang sering menimbulkan rasa nyeri atau sakit dengan berbagai level sakit berbeda. Selain itu, ketika pundak terasa berat maupun nyeri menjadi suatu kondisi yang sudah cukup umum di masyarakat. Rasa berat di bahu tersebut bisa muncul sesekali

Peran Fisioterapi Saat Pundak Terasa Berat dan Penyebabnya Read More »

Syarat dan Ketentuan
Promo

Syarat dan Ketentuan:

  • Promo berlaku untuk layanan home visit fisioterapi di wilayah tertentu.
  • Waktu layanan home visit fisioterapi terbatas, dan tersedia berdasarkan jadwal yang telah ditentukan.
  • Pasien diharuskan mendaftar melalui platform atau saluran yang ditentukan.
  • Konfirmasi layanan home visit akan diberikan setelah pendaftaran dan penjadwalan telah berhasil.
  • Promo tidak bisa digabung dengan promo lainnya.

Visit Suite

  • Fisioterapi visit 1x
  • Bisa pesan dan datang hari ini
  • Durasi 45-60 menit
  • Menggunakan alat Infrared / Ultra Sound / TENS (Jika dibutuhkan)

Visit Luxury

  • Fisioterapi visit 8x
  • Bisa pesan dan datang hari ini
  • Durasi 45-60 menit
  • Menggunakan alat Infrared / Ultra Sound / TENS (Jika dibutuhkan)

Visit Platinum

  • Fisioterapi visit 12x
  • Bisa pesan dan datang hari ini
  • Durasi 45-60 menit
  • Menggunakan alat Infrared / Ultra Sound / TENS (Jika dibutuhkan)

Visit Royal Family

  • Fisioterapi visit 9x sesi
  • Bisa dipakai seluruh keluarga dengan 1 alamat yang sama
  • Bisa untuk melayani semua anggota keluarga dengan 1x pemesanan dengan 1 alamat yang sama
  • Bisa pesan dan datang hari ini
  • Durasi 45-60 menit
  • Max 3x sesi per visit
  • Menggunakan alat Infrared / Ultra Sound / TENS (Jika dibutuhkan)

Visit Sport Event

  • Personal fisioterapi untuk event (Olaharaga/Kesehatan)
  • Pendampingan Fisioterapis pada event olahraga
  • Pendampingan personal Fisioterapis perorangan