Fisiohome

July 2024

Nyeri Leher? Fisioterapi Bogor Bisa Jadi Solusi Terbaik

Fisioterapi Bogor bisa menjadi salah satu solusi apabila Anda mengalami kondisi nyeri pada leher. Terapis akan memberikan gerakan tertentu serta bantuan alat yang dapat mengatasi sakit pada leher Anda. Kondisi nyeri yang terjadi pada bagian leher memang kerap kali dialami oleh sebagian orang. Ada banyak penyebab misalnya saja karena aktivitas sehari-hari saat bekerja ataupun salah […]

Nyeri Leher? Fisioterapi Bogor Bisa Jadi Solusi Terbaik Read More »

Fisioterapi Bekasi Solusi untuk Patellofemoral Pain Syndrome

Jika Anda menderita patellofemoral pain syndrome maka salah satu cara untuk mengatasinya adalah fisioterapi Bekasi. Patellofemoral pain syndrome atau PFPS adalah kondisi dimana pasien merasakan nyeri di bagian depan lutut tepatnya di tempurung lutut. Nyeri ini berasal dari sendi patellofemoral yang berada di lutut sampai paha atau jaringan lunak di sekitarnya. Kondisi seperti ini bisa

Fisioterapi Bekasi Solusi untuk Patellofemoral Pain Syndrome Read More »

Fisioterapi Depok Membantu Menyembuhkan Cedera Hamstring

Jasa fisioterapi Depok bisa membantu Anda dalam mengatasi berbagai macam permasalahan kesehatan salah satunya adalah cedera hamstring. Cedera ini terjadi pada otot paha bagian belakang sehingga menimbulkan sensasi seperti tertarik. Siapa saja bisa mengalami cedera ini tetapi atlet sepak bola dan pelari berisiko besar terkenanya. Cedera ini diakibatkan adanya robekan maupun tegangan berlebihan sehingga penderita

Fisioterapi Depok Membantu Menyembuhkan Cedera Hamstring Read More »

Fisiohome Bersama BTN Prioritas di Jakarta International Marathon 2024

Jakarta kembali menjadi saksi ajang olahraga terbesar di Indonesia, Jakarta International Marathon. Acara ini tidak hanya menjadi pertemuan para pelari dari berbagai penjuru dunia, tetapi juga merupakan kesempatan bagi berbagai pihak untuk memberikan dukungan maksimal kepada para peserta. Salah satu kolaborasi istimewa yang hadir dalam acara ini adalah antara Fisiohome dan BTN Prioritas, yang menawarkan

Fisiohome Bersama BTN Prioritas di Jakarta International Marathon 2024 Read More »

Pentingnya Fisioterapi Jakarta untuk Pasien Aneurisma Otak

Agar pasien aneurisma otak mengalami peningkatan kualitas hidup setelah sakit maka harus dilakukan fisioterapi Jakarta. Sebab aneurisma bukanlah penyakit yang bisa dianggap remeh karena dampaknya sangat besar terhadap kehidupan penderitanya. Aneurisma merupakan tonjolan berbentuk balon yang terbentuk di bagian pembuluh darah otak. Sekilas tonjolan ini mirip seperti buah berry yang tergantung di batang otak tetapi

Pentingnya Fisioterapi Jakarta untuk Pasien Aneurisma Otak Read More »

Fisioterapi Tangerang Selatan untuk Cedera Tulang Belakang

Jika Anda menderita cedera tulang belakang dan diharuskan untuk operasi maka wajib menggunakan jasa fisioterapi Tangerang Selatan. Karena ada banyak manfaat yang bisa dirasakan dengan melakukan kegiatan tersebut. Mengingat saraf ditulang belakang memiliki peran penting dalam mengirim dan menerima sinyal dari otak ke seluruh tubuh. Sinyal yang diberikan ini bisa membuat seseorang merasakan sentuhan, sakit,

Fisioterapi Tangerang Selatan untuk Cedera Tulang Belakang Read More »

Fisioterapi Tangerang Solusi Atasi Sindrom Guillain Barre

Para penderita penyakit sindrom guillain barre sekarang tidak perlu khawatir sebab untuk mengatasi permasalahan susah gerak bisa memanfaatkan jasa fisioterapi Tangerang. Sindrom ini sebenarnya penyakit saraf tetapi sangat jarang ditemukan. Penyakit ini terjadi saat sistem kekebalan tubuh menyerang sistem saraf tepi ditandai dengan kondisi kesemutan dan lemahnya otot pada tungkai yang jika dibiarkan bisa menyebabkan

Fisioterapi Tangerang Solusi Atasi Sindrom Guillain Barre Read More »

Syarat dan Ketentuan
Promo

Syarat dan Ketentuan:

  • Promo berlaku untuk layanan home visit fisioterapi di wilayah tertentu.
  • Waktu layanan home visit fisioterapi terbatas, dan tersedia berdasarkan jadwal yang telah ditentukan.
  • Pasien diharuskan mendaftar melalui platform atau saluran yang ditentukan.
  • Konfirmasi layanan home visit akan diberikan setelah pendaftaran dan penjadwalan telah berhasil.
  • Promo tidak bisa digabung dengan promo lainnya.

Visit Suite

  • Fisioterapi visit 1x
  • Bisa pesan dan datang hari ini
  • Durasi 45-60 menit
  • Menggunakan alat Infrared / Ultra Sound / TENS (Jika dibutuhkan)

Visit Luxury

  • Fisioterapi visit 8x
  • Bisa pesan dan datang hari ini
  • Durasi 45-60 menit
  • Menggunakan alat Infrared / Ultra Sound / TENS (Jika dibutuhkan)

Visit Platinum

  • Fisioterapi visit 12x
  • Bisa pesan dan datang hari ini
  • Durasi 45-60 menit
  • Menggunakan alat Infrared / Ultra Sound / TENS (Jika dibutuhkan)

Visit Royal Family

  • Fisioterapi visit 9x sesi
  • Bisa dipakai seluruh keluarga dengan 1 alamat yang sama
  • Bisa untuk melayani semua anggota keluarga dengan 1x pemesanan dengan 1 alamat yang sama
  • Bisa pesan dan datang hari ini
  • Durasi 45-60 menit
  • Max 3x sesi per visit
  • Menggunakan alat Infrared / Ultra Sound / TENS (Jika dibutuhkan)

Visit Sport Event

  • Personal fisioterapi untuk event (Olaharaga/Kesehatan)
  • Pendampingan Fisioterapis pada event olahraga
  • Pendampingan personal Fisioterapis perorangan