Fisiohome

Cara Menjaga Tulang Tetap Sehat dan Kuat Sepanjang Hidup

Share This Post

Share on facebook
Share on linkedin
Share on twitter
Share on email

Bagaimana cara menjaga tulang tetap sehat dan kuat sepanjang hidup? Anda mungkin menanyakannya dan hingga sekarang masih ragu akan beberapa jawaban yang didapatkan. Jika seperti itu, memang seharusnya terus mencari hingga menemukan jawaban pasti.

Tulang merupakan salah satu organ tubuh yang berfungsi sebagai penyangga seluruh tubuh. Mulai dari kepala hingga ujung kaki tubuh manusia bertulang, sehingga bisa digerakkan sesuai perintah otak. Jika ada masalah dengan tulang di titik tubuh tertentu, maka pergerakan terganggu.

Penyebab dari gangguan pada tulang tersebut bisa karena faktor dari dalam (internal) dan luar (eksternal). Terutama para orang tua atau lanjut usia yang kondisi tulangnya sudah rapuh. Mereka harus sangat memperhatikan kesehatan tulang di tubuhnya.

Mengapa Tulang Perlu Dijaga Kesehatannya?

Sebagai organ yang berfungsi menyangga keseluruhan tubuh sekaligus menggerakkannya, maka tulang harus selalu dijaga kesehatannya. Dengan begitu, tulang selalu kuat dan tidak keropos bahkan hingga usia lanjut usia.

Sudah sedikit disinggung diatas bahwa gangguan pada tulang dapat disebabkan oleh faktor internal dan eksternal. Anda perlu mengetahui terlebih dulu bahwa tulang manusia tersusun dari dua bahan atau komponen, yaitu kolagen dan kalsium gosfat.

Oleh karenanya, tulang bersifat keras dan kuat, sehingga mampu menjalankan fungsi untuk menggerakkan tubuh. Tentu saja tulang tidak bisa melakukannya sendirian tanpa bantuan otot-otot yang melekat.

Namun sayangnya, tidak sedikit orang yang kurang mempedulikannya padahal sudah ada cara menjaga tulang tetap sehat dan kuat sepanjang hidup. Terutama berkaitan dengan gaya hidup sehari-hari yang kurang sehat khususnya untuk kesehatan tulang.

Misalnya, mengonsumsi bahan makanan dan minuman yang kurang sehat serta tidak rutin berolahraga. Hal tersebut tentu saja mempengaruhi kesehatan tulang hingga mengakibatkannya keropos.

Jika tulang sudah keropos, pasti rasa sakit, linu, dan pegal-pegal akan sering dirasakan. Apalagi saat menggerakkan anggota tubuh, seperti tangan, kaki, leher, dan yang lainnya. Biasanya, gejala tulang keropos sudah dirasakan oleh orang-orang berusia 50 tahun keatas.

Namun demikian, tidak menutup kemungkinan mereka yang lebih muda sudah merasakannya. Dengan kata lain, sudah merasakan gejala tulang keropos sejak dini. Tentu saja Anda sekalian harus mengantisipasinya dengan cara menjaga tulang tetap sehat dan kuat sepanjang hidup.

Ada beberapa cara dan langkahnya yang dapat Anda praktikkan dalam kehidupan seharian. Semua caranya cukup mudah dan sederhana untuk dipraktikkan secara rutin. Oleh karenanya, jangan sampai melewatkan informasinya.

Cara Menjaga Tulang Tetap Sehat dan Kuat Sepanjang Hidup yang Direkomendasikan

Ada beberapa tips dan cara menjaga kesehatan tulang agar tetap kuat serta tidak mudah keropos meskipun sudah berusia lanjut. Terutama Anda sekalian yang masih berusia muda dan merasa kuat tulang-tulangnya.

Tidak perlu berbangga diri dan lebih baik segera mempraktikkan beberapa cara menjaga tulang tetap sehat dan kuat sepanjang hidup. Dengan begitu, saat berusia tua nanti tidak ada masalah dengan kesehatan tulang.

Lalu, apa saja tips dan cara menjaga kesehatan tulang yang direkomendasikan? Silahkan membaca uraian selengkapnya berikut.

1. Berolahraga Rutin

Olahraga rutin sangat direkomendasikan untuk Anda sekalian karena menyehatkan tubuh secara keseluruhan. Semua organ akan terlatih dan lebih sehat saat menggerakkannya secara teratur. Tidak terkecuali, tulang yang berfungsi penting dalam tubuh.

Anda tidak perlu melakukan olahraga yang mahal dan membutuhkan peralatan khusus. Cukup berjalan di pagi hari yang masih segar udaranya dan terpapar sinar matahari. Silahkan mempraktikkannya minimal seminggu dua kali atau lebih bagus lagi setiap hari.

Selain berjalan kaki, olahraga jogging, angkat berat, dan yoga juga bagus untuk kesehatan tulang. Cara menjaga tulang tetap sehat dan kuat sepanjang hidup yang satu ini sudah banyak orang membuktikannya. Selain itu, dokter dan praktisi kesehatan juga sangat menyarankannya.

2. Berjemur di Pagi Hari

Jangan hanya cucian pakaian saja yang dijemur di pagi hari, tetapi tubuh Anda juga jangan sampai melewatkannya. Tentu saja aktifitas berjemur tersebut untuk mendapatkan sinar matahari pagi yang menyehatkan kesehatan tulang.

Perlu diketahui bahwa sinar matahari pagi merupakan salah satu sumber vitamin D yang sangat dibutuhkan tulang manusia. Dengan kebutuhan vitamin D yang mencukupi, maka proses penyerapan bahan kalsium ke dalam tulang lebih optimal.

Jadi, jangan sampai melewatkan juga cara menjaga tulang tetap sehat dan kuat sepanjang hidup yang satu ini. Pastinya Anda juga perlu melihat cuaca saat ingin berjemur di pagi hari. Jika ternyata cuaca mendung dan tidak ada sinar matahari, lebih baik diganti dengan berolahraga saja.

3. Mengonsumsi Suplemen Khusus

Masih ada cara menjaga tulang tetap sehat dan kuat sepanjang hidup lainnya yang perlu Anda ketahui. Suplemen khusus menjadi salah satu tips menjaga kesehatan tulang yang juga dianjurkan. Namun, Anda tidak boleh sembarangan mengonsumsi suplemennya.

Suplemen tersebut harus mengandung vitamin D dan kaya akan kalsium yang keduanya sangat membantu tulang lebih sehat. Selain itu, mengonsumsinya juga sesuai aturan yang sudah ditentukan. Untuk lebih mengetahuinya secara lengkap, silahkan untuk berkonsultasi terlebih dulu dengan dokter spesialis.

Ada cukup banyak suplemen susu berkalsium tinggi yang dijual bebas di pasaran dengan beragam merk. Sebelum memilih salah satunya, Anda perlu membaca dulu daftar nutrisi yang terkandung di dalamnya serta aturan pemakaiannya untuk dikonsumsi secara teratur.

4. Sarapan Pagi Tepat Waktu

Meskipun terkesan sederhana serta sepele, tetapi jangan meremehkan cara menjaga tulang tetap sehat dan kuat sepanjang hidup ini. Sarapan pagi sangat penting karena tubuh membutuhkan banyak nutrisi yang didapatkan dari makanan dan minuman yang dikonsumsi.

Oleh karenanya, sarapan pagi jangan sampai telat dan melewatkannya. Selain itu, mengonsumsi makanan serta minuman yang menyehatkan tubuh. Kandungan karbohidrat, protein, mineral, dan kalsium perlu ada di dalamnya.

Jika perlu, minumlah susu yang mengandung kalsium karena sangat bermanfaat untuk kesehatan tulang. Anda yang bisa berdisiplin saat sarapan pagi pasti dapat merasakan sendiri manfaatnya untuk kesehatan tubuh secara umum. Khususnya mencegah tulang keropos hingga usia tua.

5. Mempraktikkan Gaya Hidup Sehat Sehari-Hari

Cara menjaga tulang tetap sehat dan kuat sepanjang hidup ini menjadi kesimpulan yang benar-benar harus Anda praktikkan. Gaya hidup sehat sangat penting untuk menjaga kesehatan tubuh khususnya organ tulang.

Ada beragam praktik gaya hidup sehat yang pasti Anda sudah mengetahuinya sendiri. Terutama bagi Anda yang masih mengonsumsi minuman beralkohol serta merokok. Segera hentikan kebiasaan buruk tersebut karena sangat berpengaruh untuk kualitas tulang tubuh.

Sangat sulit untuk menghentikan kebiasaan tersebut yang mungkin sudah dilakukan bertahun-tahun. Oleh karenanya, Anda dapat memulai bertahap saja dengan menghindari sebisa mungkin semua yang berkaitan dengan minuman beralkohol dan rokok.

Setelah membaca beberapa tips diatas, silahkan Anda untuk mempraktikkannya satu per satu sekarang juga. Semua itu bertujuan baik untuk menjaga kesehatan tulang Anda agar tetap sehat dan kuat hingga usia tua. Oleh karenanya, cara menjaga tulang tetap sehat dan kuat sepanjang hidup diatas jangan hanya dibaca saja, tetapi segera mempraktikkannya.

Subscribe To Our Newsletter

Get updates and learn from the best

More To Explore

Fisioterapi

Peran Fisioterapi Jakarta Atasi Kondisi Inkontinensia Urine

Fisioterapi Jakarta bisa menjadi salah satu solusi untuk mengatasi kondisi inkontinensia urine. Terapis akan membantu penderita dengan memberikan beberapa latihan tertentu guna mengatasi kondisi tersebut.

Fisioterapi

Peran Fisioterapi Tangerang dapat Membantu Mengatasi Skoliosis

Skoliosis adalah kelainan tulang belakang yang dapat diatasi menggunakan berbagai cara, salah satunya adalah menggunakan pengobatan fisioterapi Tangerang. Intervensi terapis terlatih dapat membantu memperbaiki kelainan

Do You Want To Boost Your Business?

drop us a line and keep in touch

Syarat dan Ketentuan
Promo

Syarat dan Ketentuan:

  • Promo berlaku untuk layanan home visit fisioterapi di wilayah tertentu.
  • Waktu layanan home visit fisioterapi terbatas, dan tersedia berdasarkan jadwal yang telah ditentukan.
  • Pasien diharuskan mendaftar melalui platform atau saluran yang ditentukan.
  • Konfirmasi layanan home visit akan diberikan setelah pendaftaran dan penjadwalan telah berhasil.
  • Promo tidak bisa digabung dengan promo lainnya.

Visit Suite

  • Fisioterapi visit 1x
  • Bisa pesan dan datang hari ini
  • Durasi 45-60 menit
  • Menggunakan alat Infrared / Ultra Sound / TENS (Jika dibutuhkan)

Visit Luxury

  • Fisioterapi visit 8x
  • Bisa pesan dan datang hari ini
  • Durasi 45-60 menit
  • Menggunakan alat Infrared / Ultra Sound / TENS (Jika dibutuhkan)

Visit Platinum

  • Fisioterapi visit 12x
  • Bisa pesan dan datang hari ini
  • Durasi 45-60 menit
  • Menggunakan alat Infrared / Ultra Sound / TENS (Jika dibutuhkan)

Visit Royal Family

  • Fisioterapi visit 9x sesi
  • Bisa dipakai seluruh keluarga dengan 1 alamat yang sama
  • Bisa untuk melayani semua anggota keluarga dengan 1x pemesanan dengan 1 alamat yang sama
  • Bisa pesan dan datang hari ini
  • Durasi 45-60 menit
  • Max 3x sesi per visit
  • Menggunakan alat Infrared / Ultra Sound / TENS (Jika dibutuhkan)

Visit Sport Event

  • Personal fisioterapi untuk event (Olaharaga/Kesehatan)
  • Pendampingan Fisioterapis pada event olahraga
  • Pendampingan personal Fisioterapis perorangan